Kamis, 09 Juli 2009

Berhenti merokok, Mau ? ...

1. kuatkan niat. niat bukan cuma bicara saja, tapi harus di resapi di hati. dan agar niatnya lebih mantap maka:
2. ajak teman yang dekat dengan anda untuk ikut serta dalam niat anda tersebut, yaitu dengan cara:
3. beri kekuasaan padanya untuk selalu mengingatkan niat anda tersebut. termasuk untuk melakukan tindakan misalnya mengambil rokok yang sedang anda hisap, menyembunyikan rokok yang anda beli. dan anda:
4. tidak boleh marah, tapi anda harus bersyukur masih ada orang yang ikut serta memperhatikan kesehatan anda dari racun kimia dalam rokok, sehingga mencegah anda dari minimal kanker paru dan kanker kantong ...
5. dan untuk mencegah pusing anda karena putus hubungan dengan rokok, terutama setelah makan, coba cari permen yang hangat atau pedas.
6. 2 s/d 3 tak bermanfaat bila no. 1 tidak diyakini. jadi....
SELAMAT MENCOBA dan SEMOGA SUKSES, INGAT ISILAH HIDUP INI DENGAN YANG LEBIH BERMANFAAT

Tidak ada komentar:

Posting Komentar